Begini Cara ke Pulau Seribu Bagi Anda yang Ingin Liburan
Mei 18, 2022Wisata Religi Pulau Seribu Penting Dikunjungi
Juni 8, 2022Mengenali setiap fauna pulau seribu termasuk sebagai kegiatan paling menyenangkan. Apalagi kita bisa mengetahui lebih luas mengenai apa saja makhluk hidup di dalamnya. Termasuk yang endemik atau punya keunikan.
Dapat dikatakan kalau tempat ini bukan hanya dijadikan sebagai spot liburan. Melainkan dapat dijadikan sebagai sarana edukasi cukup menarik. Belum lagi dengan banyaknya pengalaman berharga setelah mengunjunginya nanti.
Banyak traveler mengatakan kalau tujuan mengenai berbagai hewan cukup penting supaya mengenal lebih luas. Termasuk kalau terdapat makhluk sedang diserang kepunahan. Jadi, dapat ikut serta melestarikan atau menjaganya.
Inilah yang menyebabkan wisata fauna pulau seribu cocok bagi semua umur. Bahkan untung anak-anak cukup berguna supaya bisa mengenali semua hewan terbaik. Terutama dari beragam jenis kategori hewan khas Indonesia.
Meski kebanyakan dari fauna tersebut cukup jinak, bukan berarti dapat didekati begitu saja. Tidak ada salahnya mengikuti arahan dari sang tour guide. Tujuannya supaya bisa melihat dan menikmati setiap aktivitasnya.
Begitu juga agar mengetahui spot di mana semua hewan tersebut berada. Termasuk mengenai bagaimana kemudahan menikmati keindahan alam sekitar. Tidak ketinggalan berkaitan dengan pengalaman terbaik saat berlibur.
Fauna Pulau Seribu Dalam Kategori Reptil
Setiap daerah memang selalu memiliki reptil menarik begitu juga Kepulauan Seribu. Mulai dari penyu, ular sampai biawak banyak digemari oleh pengunjung. Pastinya menarik melihat kehidupan beserta keunikan mereka.
Penyu
Reptil pertama yang ditemukan dalam fauna pulau seribu yaitu penyu. Salah satunya penyu hijau yang memiliki keistimewaan luar biasa. Terutama karena berukuran besar dan hidup dalam Samudera Atlantik dan Pasifik.
Tapi sayangnya penyu hijau memang sedang terancam disebabkan menurun dari jumlahnya. Inilah waktu terbaik untuk kita mengikuti menjaga agar tetap lestari. Apalagi masih ada jenis hewan menarik seperti penyu sisik.
Dapat dikatakan penyu sisik juga sama dengan jenis sebelumnya yaitu sedang terancam. Tidak heran perlindungan penting dilakukan pemerintah cukup baik. Anda yang berkunjung disarankan supaya ikut serta menjaga kondisinya.
Ular Sanca
Ular sanca termasuk sebagai hewan yang dapat ditemukan diseluruh Indonesia. Meski begitu yang hidup di Kepulauan Seribu tetap memiliki keunikan menarik. Terutama karena masuk dalam klasifikasi Familia Pythonidae.
Bisa dibilang ular sanca memiliki motif menarik dan digolongkan sebagai spesies ular terpanjang. Tapi supaya lebih ama, pastikan agar memiliki perlindungan. Terutama meski tidak berbisa tapi serangannya berbahaya.
baca : Begini Cara ke Pulau Seribu Bagi Anda yang Ingin Liburan
Biawak
Fauna pulau seribu berupa biawak sebenarnya mudah kita temui disini. Pastinya unik disebabkan tergolong sebagai reptil kadal berukuran besar. Salah satu keunikan biawak yaitu bisa berenang dan berlari sama baiknya.
Selain itu umumnya banyak mengkonsumsi biawak sebagai masakan. Meski begitu karena berkunjung dekat cagar alam, tidak boleh menyakiti hewan apapun. Tetap disarankan hanya melihat dan mengamati aktivitasnya saja.
Hewan Darat dan Udara Tercantik Patut Dipotret
Beragam fauna pulau seribu masih dapat dilihat dalam kategori udara maupun air. Tentunya menarik baik dari segi nama maupun keunikan terbaik. Terutama karena kebanyakan tidak dapat ditemui pada wilayah lainnya.
Salah satunya adalah elang bondol yang tidak bisa dilihat begitu mudah. Apalagi tidak semua wilayah Indonesia memilii fauna tersebut. Burung satu ini termasuk sebagai pemangsa dan golongannya adalah famili Accipitridae.
Kalau dibandingkan hewan lain, memang memiliki cerita yang cukup sedih. Terutama karena elang bondol sebenarnya tergolong sebagai maskot Jakarta. Tapi disayangkan karena terancam punah sehingga perlu dilestarikan.
Mungkin inilah alasan kenapa pada tahun 1989 langsung dijadikan sebagai maskot. Tepatnya bersama dengan salak condet sehingga nama elang bondol menjadi populer. Meski begitu harus masih berjuang melestarikan elang bondol.
Selain elang, terdapat hewan lainnya yaitu burung pecuk ular. Dapat dikatakan jika fauna ini salah satu yang terunik disini. Apalagi masuk sebagai famili Anhingidae dan genus berupa Anhinga sehingga unik.
Ditambah fauna pulau seribu satu ini memiliki habitat air luas, danau bahkan sungai besar. Tidak heran hidup dengan baik di Kepulauan Seribu. Keunikan terbesarnya yaitu ternyata tidak memiliki lubang hidung.
Sementara itu untuk kategori air, terdapat udang biru kecil sebagai keunikan lain. Sebenarnya sering dijadikan sebagai peliharaan yang cukup keren. Terutama karena warna birunya yang sangat tajam sehingga menarik.
Tapi keunikan yang ditemukan disini lebih maksimal karena melihat langsung di alam. Pastinya warna sekaligus besarnya udang biru kecil lebih baik. Meski tertarik dengan keunikannya, hindari menangkap atau membawa pulang.
Ikan Cantik dan Konsumsi di Kepulauan Seribu
Melihat keunikan yang dimiliki oleh fauna pulau seribu terkadang luar biasa. Terutama karena bisa melihat ikan saat melakukan snorkeling dalam laut. Kejernihan dan ketenangan arus membuat ketenangan dapat Anda rasakan.
Salah satu biota laut tercantik yaitu berupa ikan badut. Memiliki nama lain sebagai ikan giru dan masuk sebagai suku Amphiprioninae. Keunikannya pasti memiliki warna merah, oranye dan putih yang cantik.
Indonesia menjadi salah satu negara terbaik menikmati indahnya ikan badut. Belum lagi dengan terumbu karang yang cukup dijaga maksimal. Tidak heran dapat menengok keindahan hewan tersebut saat masih di alam.
Umumnya fauna pulau seribu memang telah dijual secara bebas dan tidak dilarang. Meski begitu kalau menangkap langsung sangat dilarang sehingga usahakan menghindari. Lebih baik agar membeli saja supaya aman.
Selain ikan hias, sebenarnya biota laut disini juga digolongkan untuk konsumsi. Misalnya berupa ikan tengiri yang masih masuk sebagai golongan makerel. Tentunya memiliki cita rasa yang begitu nikmat untuk kuliner.
Inilah yang membuat sebagian besar warung atau restoran pasti menyajikan menu ikan tengiri. Belum lagi mudah diolah serta selalu mengeluarkan cita rasa tersendiri. Pastinya menjadi pengalaman berharga bagi traveler.
Sebagai fauna pulau seribu, cukup beruntung karena jumlah ikan tengiri masih sangat melimpah. Jadi, wajar kalau banyak nelayan setiap hari memburunya. Cocok untuk Anda yang selalu menginginkan konsumsi ikan tersegar.
baca : Liburan ke Pulau Seribu, Ini yang Harus Anda Bawa
Selain Fauna, Masih Terdapat Flora Menarik
Selain banyaknya fauna pulau seribu, tentunya masih dilengkapi flora yang menarik. Misalnya mangrove yang telah menjadi salah satu simbol terbesar. Dibanding bentuk menarik, fungsinya penting yaitu demi lingkungan sekitar.
Contoh utama fungsi mangrove yaitu demi menjaga stabilitas pesisir supaya maksimal. Belum lagi selalu menjadi tempat hidup hewan lainnya. Tidak heran penting bagi setiap pengunjung ikut serta menjaga atau menanamnya.
Kemudian terdapat sentigi yang berupa pohon dan bisa tumbuh sampai 4 meter. Bagi masyarakat sekitar, ternyata dianggap sangat berkhasiat. Tidak heran jika sentigi umum juga dipakai sebagai obat penyakit tradisional.
Selanjutnya dibanding fauna pulau seribu, flora terbaik lainnya adalah cemara laut. Manfaatnya tidak lain agar mampu mencegah munculnya abrasi. Kemudian permukaan tanah yang tadinya tandus berubah subur.
Beragam keindahan dalam bidang fauna beserta flora tersebut memang cukup mengejutkan. Terutama membuktikan kalau bukan hanya sekedar pemandangan yang menjadi keunggulan. Melainkan banyak keunikan masih tersedia disini.
Tidak heran meskipun cukup lama dikenal, bukan berarti dapat menurunkan jumlah pengunjung. Tapi setiap tahun bahkan bulannya terus naik secara meyakinkan. Jadi, patut untuk Anda segera kunjungi secepat mungkin.
Apalagi terdapat berbagai jasa traveling yang kualitasnya sangat baik. Tentu bisa membantu mengunjungi dengan cepat ditambah harganya masih cukup murah. Kemudian tujuan menikmati semua fauna pulau seribu dijamin maksimal.